Selain memukul (mendorong) kepala wanita ini, gerombolan Laskar FPI juga membentak dan memaki dengan kata “bangsat”.
Gerombolan laskar FPI yang memakai baju serba putih dengan logo khas FPI mengeroyok seorang wanita dan meminta KTP nya. Wanita yang sedang duduk untuk melihat sidang Ahok yang di gelar nampak kebingungan dan ketakutan, lalu wanita tersebut memberikan KTP nya yang diminta oleh gerombolan laskar.
Sambil memegang KTP laskar FPI itu menggumam, “hmmm.. Kristen”.
Laskar FPI itu kemudian berteriak, “KRISTEN …. BANGSAT LU…!” sambil tangannya memukul (mendorong) KEPALA wanita malang itu.
Lihat videonya :
loading...
0 Response to "Wanita ini dipukul Laskar FPI Karena ber KTP Kristen [Video]"
Post a Comment